Sabtu, 24 Maret 2012 - 0 komentar

Karya Seni dari DEBU



biasa nya debu itu identik dengan kotor dan nggak berguna, tapi Scott Wade seniman dari  San Marcos Texas , memanfaatkan kaca mobil berdebu sebagai karya seni baru.


Dia bisa menghabiskan sampai empat jam menyempurnakan gambar kotoran nya tapi satu hujan lebat sudah cukup untuk menghancurkan kerja kerasnya.


0 komentar: